Pages

Monday, October 15, 2018

Mengenalkan Tren Dogdeball Sebagai Pilihan Olahraga Anak Muda Jakarta

Setelah sukses menggelar Kejuraan Umum Trampoline dalam rangka seleksi atlet Nasional Asian Games, Houbii Sports Academy, kembali mengadakan Kejuaraan Umum Trampoline Dodgeball umur 13+ dan terbuka untuk umum.

Sekilas mengenai dodgeball, Dodgeball adalah suatu olahraga tim yang dimainkan dengan melemparkan bola karet ke lawan di atas trampoline.

Ada tiga sistem permainan yang berbeda untuk menentukan pemenang, yaitu sistem eliminasi, sistem waktu, dan sistem skor.

"Di Indonesia sendiri, kami bertujuan ingin meluaskan trend dodgeball kepada anak muda yang energic, dinamis dan active. Serta menjadikan Houbii sebagai core dari komunitas dodgeball yang ada di Jakarta.", Kata General Manager Houbii Urban Adventure Park, Bapak Edo Afrianto.

Adapun hadiah yang kami berikan pada kejuaraan ini yaitu berupa uang tunai sebesar Rp10.000.000 untuk juara pertama, Rp5.000.000 untuk juara kedua, dan Rp2.000.000 untuk juara ketiga, dengan biaya pendaftaran Rp250.000 per-team dengan tambahan FREE training untuk satu sesi.(*)

Let's block ads! (Why?)


October 16, 2018 at 08:49AM
via Tribunnews.com https://ift.tt/2IYCK1q
RSS Feed

If New feed item from http://ftr.fivefilters.org/makefulltextfeed.php?url=http%3A%2F%2Fwww.tribunnews.com%2Frss&max=3, then Send me an email


Unsubscribe from these notifications or sign in to manage your Email Applets.

IFTTT

No comments:

Post a Comment